Pada awal tahun ajaran 2024, Program Studi Pendidikan Matematika melaksanakan kuliah perdana dengan tema "Mewujudkan Mahasiswa Matematika Kreatif dalam Memodelkan Matematika dan Dunia Usaha." Acara ini diselenggarakan pada tanggal Jum'at, 1 November 2023 di MyDormy Hotel UMM. Kuliah perdana ini menghadirkan 3 pemateri, di antaranya Dr. Octavina R. U. P., M.Pd, yang merupakan dosen Pendidikan Matematika UMM, dan Ayu Cahyaningrum Adhytiani, S.Pd merupakan admin marketing trainer online, dan management and development program. Acara ini dihadiri oleh mahasiswa Pendidikan Matematika angkatan 2023-2024 dan dosen Program Studi Pendidikan Matematika. Materi yang disampaikan oleh masing-masing pemateri berfokus pada dua hal: pentingnya kreativitas dalam pemodelan matematika untuk menyelesaikan masalah nyata, serta aplikasi matematika dalam berbagai aspek dunia usaha, termasuk dalam pengambilan keputusan berbasis data.
Pemodelan menggunakan NVIVO Pertumbuhan Pemahaman Matematis dalam Berpikir Kreatif.
Berpikir kreatif: untuk menyelesaikan masalah atau tantangan.
Berpikir kreatif adalah aktivitas kognitif untuk menghasilkan ide baru dengan melibatkan koneksi antar pengetahuan.
* Fluency: menghasilkan lebih dari 1 alternatif solusi.
* Elexibility: menghasilkan lebih dari 1 alternatif kategori solusi.
Jaringan pengetahuan dengan kreatif -> teori (pirie & kieren, 1994) dari level bawah -> tinggi tapi secara hirarki tidak dari bawah -> tinggi.
Analisis data menggunakan NVIVO
Hasil pemodelan salah satu siswa (Flu O - Fle O).
Pola pertumbuhan ketrampilan kreatif kenaikan tidak secara hierarki level -> atas, tetapi terdapat lompatan.
Desain pembelajaran teori pirie - kieren & melibatkan tugas masalah atau proyek open ended.
Matematika Kreatif: Berpikir Kreatif untuk Pernodelan Matematika dan Dunia Kerja"
Tujuan pembelajaran matematika : untuk belajar berpikir kreatif, sistematis, dan komunikatif. Mata kuliah yang menarik yaitu design grafis dan bahasa pemograman. Pekerjaan dari beliau antara lain : admin marketing, trainer online (kelas reguler dan private) dan management and development program. Analisis statistik yang sering digunakan dalam pekerjaan Start - Up Digital Marketing & Creatives.